MAKNA LEKSIKAL DALAM LIRIK LAGU CINTA HEBAT KARYA SYIFA HADJU
DOI:
https://doi.org/10.34012/jbip.v4i1.2187Keywords:
Makna leksikal, Lirik Lagu, AnalisisAbstract
Abstrak-Penelitian ini bertujuan untuk membahas tentang makna leksikal yang terdapat pada lirik lagu cinta hebat Syifa Hadju. Makna leksikal merupkan makna bagian terkecil dari kata yang mempunyai arti penuh. Makna leksikal memiliki peran penting pada penggunaan bahasa karena makna ini menghubungkan antara bahasa, kata dan kalimat yang ada didalam maupun luar bahasa. Makna leksikal ini tidak dapat diubah kebenarannya atau sudah ada di dalam kamus. Dalam penelitian ini lirik lagu menjadi salah satu penentuan analisis makna leksikal. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa teknik perluas dilakukan dengan cara memperluas satuan lingual yang bersangkutan dengan menggunakan unsur tertentu. Teknik perluas berguna untuk menentukan segi kemaknaan (aspek semantik) satuan lingual tertentu. Lirik lagu diciptakan melalui suatu proses pemilihan diksi yang tepat sehingga mampu membuat lirik lagu baik demi bait. Hal inilah yang menjadi landasan kami dalam menganalisis makna leksikal dalam lirik lagu Cinta Hebat Syifa Hadju.
References
Chaer A. (2013). Pengantar Semantik Bahasa Indonesia, Jakarta: RinekaCipta.
Dependiknas. (2008). Kamus Besar Bahasa Indonesia Pusat Bahasa Edisi ke Empat. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Kosasih, H.E. 2003. Ketatabahasaan dan Kesusastraan. Bandung: CV. Yrama Widya
Lirik lagu ini dapat diakses melalui alamat https://www.kompas.com.lirik-lagu-cinta-hebat-syifa-hadju.
Nafiha, H., Az-Zahra, S. (2020). Budaya Musik Populer dalam Realita Sosial (Analisis Genre Lagu Pilu Membiru Kunto Aji dan untuk Hari yang Terluka Isyana Sarasvati. Ilmiah Komunikasi Makna. Vol.8. No.1. Halaman 55-64.
Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional. 2007. Kamus Besar Bahasa Indonesia: edisi ketiga. Jakarta : Balai Pustaka.
Semi, M. Atar. 1988. Anatomi Sastra. Bandung: Angkasa Raya
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Hariyani Fazrin Bako Rawali Bako
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
BIP: Jurnal Bahasa Indonesia Prima is licensed under a Creative Commons Attribution-Share Alike 4.0 International License.