PERAN DIGITAL MARKETING DALAM PENINGKATAN PENJUALAN SABUN CUCI PIRING IBU - IBU PKK KELURAHAN HARJOSARI II
-
DOI:
https://doi.org/10.34012/mitraprima.v4i2.2892Keywords:
Digital Marketing, Digital Marketing Penjualan, Sabun Cuci PiringAbstract
Terwujudnya Indonesia maju dapat berawal dari ruang lingkup kecil di masyarakat yaitu keluarga. Fenomena yang muncul dalam kegiatan PKK ini adalah kurangnya pengetahuan ibu – ibu PKK Harjosari II dalam memasarkan produk sabun cuci piring secara digital. Tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan wawasan serta mendorong ibu – ibu PKK kelurahan Harjosari II dalam memasarkan produk sabun cuci piring secara digital. Metode yang dilakukan olek pelaksana adalah observasi, ceramah, dan diskusi. Kegiatan pengabdian masyarakat yang diikuti oleh ibu-ibu PKK Harjosari II terlaksana dengan baik dan semua peserta antusias mendengarkan pemaparan materi. Peserta kegiatan telah mendapatkan pengetahuan dan wawasan bagaimana cara memasarkan produk sabun cuci melalui media sosial FB, WA, dan Instagram sehingga hal tersebut akan meningkatkan penjualan sabun cuci piring dan meningkatkan pendapatan tambahan ibu – ibu PKK Harjosari II. Beberapa dari peserta kegiatan telah mampu membuat akun khusus untuk menjual produknya. Saran bagi ibu – ibu PKK perlu melakukan pelatihan yang berkelanjutan di bidang digital marketing dengan berbasis Web.
References
Coviello, N., Milley, R. and Marcolin, B. (2001). Understanding IT-enabled interactivity in contemporary marketing. Journal of Interactive Marketing, (Vol.15 No. 4, pp. 18-33).
Heidrick and Struggles. 2009. The Adoption of Digital Marketing in Financial Services Under Crisis.
Puspita, D. L., Yulianto, E., & Sunarti. (2016). Pengaruh Kualitas Produk dan Word Of Mouth terhadap Keputusan Pembelian (Survei Kepada Konsumen Charles & Keith di Tunjungan Plaza Surabaya). Jurnal Administrasi Bisnis, 34(1), 79–85.
Pradiani, T. (2017). Pengaruh Sistem Pemasaran Digital Marketing Terhadap Peningkatan Volume Penjualan Hasil Industri Rumahan. Jurnal Ilmiah Bisnis Dan Ekonomi Asia, 11(2), 46–53. https://doi.org/10.32812/jibeka.v11i 2.45
Sarinto. (2017). Fungsi Lembaga Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Dalam Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Melalui Industri Kerupuk Kemplang Di Desa Purworejo Kecamatan Kota Gajah Kabupaten Lampung Tengah. Universitas Islam Negeri Raden Intan.
Urban, Glen. L. 2004. Digital Marketing Strategy: text and cases. Pearson Education.
https://www.menpan.go.id/site/tentang kami/tentang-kami/visi-misi-presiden-dan-wakil-presiden-ri
https://id.wikipedia.org/wiki/Pemberdayaan_Kesejahteraan_Keluarga
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Jurnal Mitra Prima
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish their manuscripts through the Journal of Information Systems and Computer Science agree to the following:
- Copyright to the manuscripts of scientific papers in this Journal is held by the author.
- The author surrenders the rights when first publishing the manuscript of his scientific work and simultaneously the author grants permission / license by referring to the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License to other parties to distribute his scientific work while still giving credit to the author and the Journal of Information Systems and Computer Science as the first publication medium for the work.
- Matters relating to the non-exclusivity of the distribution of the Journal that publishes the author's scientific work can be agreed separately (for example: requests to place the work in the library of an institution or publish it as a book) with the author as one of the parties to the agreement and with credit to sJournal of Information Systems and Computer Science as the first publication medium for the work in question.
- Authors can and are expected to publish their work online (e.g. in a Repository or on their Organization's/Institution's website) before and during the manuscript submission process, as such efforts can increase citation exchange earlier and with a wider scope.