APLIKASI GAME BATTLE PUZZLE DENGAN METODE BEST FIRST SEARCH

Authors

  • Aqil Muhammad Arviansyah Universitas Prima Indonesia
  • Christnatalis Christnatalis Universitas Prima Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.34012/jutikomp.v2i1.563

Keywords:

Game, Best First Search, and Microsoft Visual Basic.Net 2008

Abstract

Perancangan aplikasi ini akan membuat suatu game berbentuk battle puzzle. Penelitian ini bertujuan untuk merancang konten sebuah game yang mendidik dan tetap bisa diterima oleh masyarakat, dimana penelitian ini menggunakan metode Best First Search serta menggunakan software microsoft visual basic.net 2008 dalam perancangannya. Metode Best First Search akan mencari ruang keadaan yang paling tepat untuk mencapai solusi permasalahan yang dapat diterima dan mempercepat proses kerjanya. Penelitian ini akan sangat bermanfaat bagi masyarakat khususnya anak-anak agar pengguna dapat meningkatkan pengetahuan dan wawasan serta menjadi bahan evaluasi intelligence pengguna

References

[1] Marissa, Nanan Rohman, “Pencapaian goal state pada permainan 8 puzzle dengan menggunakan metode best first search”, Jurnal Computech & Bisnis, vol.2, ISSN 1978-9629, Desember 2008.
[2] Rian Apriandi, Tedy Rismawan, Dwi Marisa. “Penerapan metode best first search (BFS) untuk pencarian lokasi SPBU terdekat menggunakan arduino berbasis android”. Jurnal coding, sistem komputer untan , vol.06 no.1, ISSN 2338-493x, 2018.

Downloads

Published

2019-04-01

How to Cite

Arviansyah, A. M., & Christnatalis, C. (2019). APLIKASI GAME BATTLE PUZZLE DENGAN METODE BEST FIRST SEARCH. JURNAL TEKNOLOGI DAN ILMU KOMPUTER PRIMA (JUTIKOMP), 2(1), 331-336. https://doi.org/10.34012/jutikomp.v2i1.563