Animasi Infografis Produk Asuransi Bumiputera Manokwari Menggunakan Adobe After Effect CS 6
DOI:
https://doi.org/10.34012/jutikomp.v1i1.228Keywords:
Animasi, Adobe, After Effects, Produk, AsuransiAbstract
Bumiputera merupakan salah satu jenis asuransi jiwa yang bertujuan untuk memberikan kemudahan dan meyediakan dana pendidikan, kesehatan serta investasi. Terkhusus di daerah Manokwari terdapat kantor cabang asuransi bumiputera yang memasarkan beberapa produk asuransi diantaranya asuransi pendidikan dan juga investasi, namun dalam pemasaran dan publikasi produk asuransi yang ditawarkan masih digunakan media cetak berupa brosur, hal ini kurang efektif karena media yang digunakan rentan terhadap kerusakan dan tidak bertahan lama serta pembaca dituntut memiliki pemahaman literasi yang untuk dapat bisa memahami isi brosur tersebut. Untuk mengatasi permasalahan tersebut maka penulis membuat Animasi Infografis Produk Asuransi Bumiputera Manokwari Menggunakan Adobe After Effects cs6. Dengan adanya animasi ini memudahkan karyawan dinas luar bumiputera dalam hal publikasi produk asuransi yang dipasarkan dan dapat memberi informasi bagi masyarakat luas, khususnya bagi calon Nasabah
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2018 Yaumil Amne Akbar, Kristia Yuliawan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
- Hak Cipta atas naskah-naskah karya ilmiah di dalam Jurnal ini dipegang oleh Penulis.
- Penulis menyerahkan hak saat pertama kali mempublikasi Naskah karya ilmiahnya dan secara bersamaan Penulis memberikan izin/lisensi dengan mengacu pada Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License kepada pihak lain untuk menyebarkan karya ilmiahnya tersebut dengan tetap mencantumkan penghargaan bagi penulis dan Jurnal Teknologi dan Ilmu Komputer Prima sebagai media Publikasi pertama atas karya tersebut.
- Hal-hal yang berkaitan dengan non-eksklusivitas pendistribusian Jurnal yang menerbitkan karya ilmiah penulis dapat diperjanjikan secara terpisah (contoh: permintaan untuk menempatkan karya yang dimaksud pada perpustakaan suatu institusi atau menerbitkannya sebagai buku) dengan Penulis sebagai salah satu pihak perjanjian dan dengan penghargaan pada Jurnal Teknologi dan Ilmu Komputer Prima sebagai media publikasi pertama atas karya dimaksud.
- Penulis dapat dan diharapkan untuk mengumumkan karyanya secara online (misalnya pada Repositori atau pada laman Organisai/Institusinya) sejak sebelum dan selama proses pengumpulan naskah, sebab upaya tersebut dapat meningkatkan pertukaran citasi lebih awal dan dengan cakupan yang lebih luas.