10.1234 Analisis Pengaruh Resiko Bisnis, Return On Asset dan Likuiditas terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Barang Konsumsi di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015
Main Article Content
Abstract
Struktur modal merupakan kombinasi hutang dan ekuitas dalam struktur
keuangan jangka panjang perusahaan. Apabila perusahaan lebih banyak
menggunakan utang berarti memperbesar risiko yang ditanggung oleh pemegang
saham dan juga memperbesar tingkat pengembalian yang diharapkan. Semakin
besar Return on Assets maka hutang akan relatif rendah untuk digunakan.
Semakin tinggi rasio likuiditas, maka semakin besar kemungkinan hutang bisa
dibayar dan sebaliknya. Metode yang digunakan adalah penelitian kuantitatif.
Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik dokumentasi dan
pengumpulan data sekunder dari laporan keuangan perusahaan sektor barang
konsumsi terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2015. Sampel 22
perusahaan sektor barang konsumsi dengan 5 periode penelitian total 110
observasi. Model analisis dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda
dengan menggunakan program SPSS. Pengujian data dilakukan dengan uji asumsi
klasik, uji koefisien determinasi, uji F dan uji t. Kesimpulan dari hasil penelitian
ini secara parsial Resiko bisnis berpengaruh positif dan signifikan terhadap
struktur modal, Return On Assets dan likuiditas berpengaruh negatif dan
signifikan terhadap struktur modal sedangkan secara simultan Resiko bisnis,
Return On Assets dan Likuiditas berpengaruh signifikan terhadap struktur modal.
Article Details
References
Ambarwati, Sri Dwi Ari. 2010.
Manajemen Keuangan
Lanjut. Cetakan Pertama.
Yogyakarta: Graha Ilmu.
Brigham, Eugene F., dan Joel F.
Houston, 2012. Dasar-dasar
Manajemen Keuangan.
Jakarta : Salemba Empat, 2012.
Elim, Meyulinda Aviana. Yusfarita.
Pengaruh Struktur
Aktiva, Tingkat Pertumbuhan
Penjualan Dan Return On
Assets Terhadap Struktur
Modal Pada Perusahaan
Manufaktur Di Bursa Efek
Jakarta. EFEKTIF Jurnal
Bisnis dan Ekonomi vol.1 no.1,
Juni 2010.
Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi
Analisis Multivariente Den-
gan Program SPSS 21. Ed. 7,
Semarang : Badan Penerbit
Universitas Diponegoro.
Hanafi, Mamduh dan Abdul Halim.
Analisis LaporanKeuangan. Cetakan Kelima.
Yogyakarta: STIM YKPN.
Husnan, Suad dan Enny Pujiastuti.
Dasar dasar
Manajemen Keuangan.
Cetakan Pertama. Yogyakarta :
UPP STIM YKPN.
Infantri, Riski Dian. Suwitho. 2015.
Pengaruh Likuiditas, Profita-
bilitas Terhadap Struktur
Modal Perusahaan Otomotif
Yang Terdaftar Di BEI. Jurnal
Ilmu dan Riset Manajemen
Volume 4, Nomor 7, Juli 2015
Kasmir. 2012. Analisis Laporan
keuangan. Jakarta : PT
Rajagrafindo Persada.
Munawir. 2007. Analisa Laporan
Keuangan. Cetakan Keempat
Belas. Yogyakarta: Liberty
Yogyakarta.
Santoso, Singgih.2011. Mastering
SPSS versi 19. Jakarta: PT.
Elex Media Komputindo.
Sartono, Agus. 2010. Manajemen
Keuangan, Teori dan Aplikasi.
Ed 4. Yogyakarta: BPFE
Sawir, Agnes. 2015. Analisis
Kinerja Keuangan Dan
Perencanaan Perusahaan.
Cetakan Kesepuluh. Jakarta:
PT. Gramedia Pustaka Utama.
Sawitri, Ni Putu Yuliana. Putu Vivi
Lestari. 2015. Pengaruh
Risiko Bisnis, Ukuran
Perusahaan Dan
Pertumbuhan Penjualan
Terhadap Struktur Modal. E-Jurnal Manajemen Unud, Vol.
, No. 5, 2015 : 1238-1251
ISSN: 2302-8912
Sugiyono. 2012. Metode Penelitian
Bisnis. Cetakan Keenam Belas.
Bandung : Alfabeta.
Syamsuddin, Lukman. 2011.
Manajemen Keuangan
Perusahaan. Cetakan
Kesebelas. Jakarta : PT. Raja
Grafindo Persada.
Sanusi, Anwar. 2017. Metodologi
Penelitian Bisnis. Cetakan
Keempat. Jakarta : Salemba
Empat.
Van Horne, James, John
M.Wachowicz Jr. 2013.
Prinsip-Prinsip Manajemen
Keuangan. Jakarta: Salemba
Empat
Zulganef. 2013. Metode Penelitian
Sosial dan Bisnis. Cetakan
Kedua. Yogyakarta : Graha
Ilmu.